Kreasi Menu Makanan Enak

Resep Semur Jengkol Sunda

loading...

Resep Semur Jengkol Sunda

Resep Semur Jengkol Sunda - Masakan jengkol ini menjadi istimewa karena di buat semur. Wah, pastinya nikmat ya rasanya. Pingin segera merasakannya nih. Tunggu dulu, kita masak dulu dengan resep yang spesial. Bagaimana cara masaknya? Ini, resep masakan membagi Resep Semur Jengkol Sunda. Selamat mencoba : )

Bahan-bahan: 
  • jengkol tua: 1 kg
  • merica butiran: 1 sdt , haluskan
  • daun salam: 2 lembar 
  • lengkuas: 2 ruas 
  • cabai merah: 10 buah, haluskan
  • bawang merah: 5 butir , haluskan
  • gula: 2 sdm 
  • serai: 2 batang 
  • kemiri: ½ sdm , haluskan
  • pala: ½ butir, haluskan
  • garam: ¼ sdm 
  • air: 2 liter 
  • bawang putih: 5 siung , haluskan
  • kecap manis: 5 sdm

Cara Membuatnya:
  1. Jengkol agar direbus sekita 2 jam sampai menjadi empuk
  2. Air rebusan dibubuhi segenggam abu gosok.
  3. Kupaslah jengkol dan buang kulit-kulitnya. Supaya menjadi agak pipih, pukul-pukullah.
  4. Panasi air  1 (satu) liter sampai mendidih. Masukkan jengkolnya, kemudian tambahi dengan serai, daun salam, juga lengkuas. Selama kurang lebih 15 menit biarkan kemudian angkat lalu tiriskan.
  5. Panasi minyak untuk menumis bumbu sampai harum.
  6. Tomat, garam, santan, gula, juga kecap masukkanlah. Masak sampai santannya tinggal setengah.
  7. Masukkan jengkolnya tadi. Masaklah sampai kuah yang berupa santan menjadi minyak.

Semur Jengkol Sunda, kini siap disajikan. Resep Semur Jengkol Sunda ini paling dinanti oleh mereka yang hobi makan jengkol. Barangkali keluarga atau kerabat dekat suka makan jengkol. Langsung aja dicoba resep masakan ini. Mereka menunggu lho masakan favoritnya. Ok, selamat menikmati.

loading...
Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

Related : Resep Semur Jengkol Sunda

  • Resep Urap Sayuran Lezat Resep Urap Sayuran Lezat - Banyak orang yang mengatakan kepada saya begini, perbanyaklah makan sayur mayur untuk menjaga kesehatan dirimu, kamu akan lebih sehat dan a ...
  • Resep Masakan Brokoli Tumis Kering Resep Masakan Brokoli Tumis Kering - Sayuran begitu disukai oleh orang-orang pada umumnya. Hampir setiap hari membeli sayuran untuk dijadikan menu masakannya. Jenis s ...
  • Resep Sayur Bobor Bayam Dengan Sambal Terasi Enak Resep Sayur Bobor Bayam Dengan Sambal Terasi Enak dan Lezat Rasanya. Para bunda tentunya sudah tidak asing lagi dengan bobor sayur. Tatkala di rumah mau masak apa. ...
  • Resep Capcay Goreng Sederhana Enak Resep Capcay Goreng Sederhana Enak – Capcay merupakan masakan yang cukup terkenal dari daerah cina, dimana masakan ini berisikan bermacam-macam sayur. Dan untuk jen ...
  • Resep Tumis Sayur Pakis Lezat Resep Tumis Sayur Pakis Lezat- Tanaman sayur pakis banyak dijumpai di daerah lembab umumnya. Bisa juga dimasak selain dibuat tumis, menjadi pecel atau gulai. Bagi sia ...